Orang-orang mukmin
Mekkah (118 Ayat)
Surt Al Mu'minuum terdiri atas 118 ayat, termasuk golongan surat-surat Makkiyyah.
Dinamai 'Al Mu'minuum', karena permulaan surat ini menerangkan bagaimana seharusnya sifat-sifat orang mu'min yang menyebabkan keberuntungan mereka di akhirat dan ketentraman jiwa mereka di dunia. Demikian tingginya sifat-sifat itu, hingga ia telah menjadi akhlak bagi Nabi Muhammad s.a.w.
Pokok-pokok isinya:
1.Keimanan:Kepastian hari berbangkit dan hal-hal yang terjadi pada hari kiamat; Allah tidak memerlukan anak atau sekutu.
2.Hukum-hukum:Manusia dibebaani sesuai dengan kesanggupannya rasul-rasul semuanya menyuruh manusia memakan mamkanan yang halal lagi baik; pokok-pokok agama yang dibawa para nabi adalah sama,hanya syariatnya yang berbeda-beda.
3.Kisah-kisah:Kisah Nuh a.s.; kisah Hud a.s. kisah musa a.s. dan Harun a.s.; kisah Isa a.s.
4.Dan lain-lain:Tujuh perkara yang harus dipenuhi, oleh seorang mu'min yang ingin mendapat keberuntungan hidup di dunia maupun di akhirat; proses kejadian manusia; tanga-tanda orang yang bersegera kepada kebaikan; ni'mat Allah yang di anugerahkan kepada manusia wajib di syukuri.
[23:41] Maka dimusnahkanlah mereka oleh suara yang mengguntur dengan hak dan Kami jadikan mereka (sebagai) sampah banjir maka kebinasaanlah bagi orang-orang yang zalim itu.
[23:41] So the (Awful) Cry overtook them rightfully, and We made them like as wreckage (that a torrent hurleth). A far removal for wrongdoing folk!
[23:41] 刑罰公道地襲擊了他怴A而我使他旼雃角F廢料,不義的民眾已遭毀滅了。
[23:41] 그후 그들에게 적절한 벌이 내려졌으니 하나님은 그들을 죽은낙엽으로 만들어 그 죄지은 자들 을 멸망케 했노라
[23:41] それで一声(懲罰)が確実にかれらを襲い,われはかれらを(時の流れに浮ぶ)泡屑にした。だから悪を行う者よ遠ざかれ。