Keluarga `Imran
Madinah (200 Ayat)
Surat ' Ali Imran' yang terdiri dari 200 ayat ini adalah surat 'Madaniyyah'. Dinamakan Ali Imran karena memuat kisah keluarga 'Imran yang di dalam kisah itu disebutkan kelahiran Nabi 'Isa a.s., persamaan kejadiaan nya dengan Nabi Adam a.s, kenabian dan beberapa mu'jizat nya, serta disebut pula kelahiran Maryam puteri 'Imran, ibu dari Nabi 'Isa a.s
Surat Al Baqarah dan Ali 'Imran ini dinamakan 'Az Zahrawaani' (dua yang cemerlang) karena kedua surat ini menyingkapkan hal-hal yang disembunyikan oleh para Ahli kitab, seperti kejadian dan kelahiran Nabi 'Isa a.s, kedatangan Nabi Muhammad s.a.w dan sebagainya.
Pokok-pokok isinya, ialah:
1.Keimanan:Dalil-dalil dan alasan-alasan yang membantah orang Nasrani yang mempertuhankan Nabi 'Isa a.s.; ketauhidan adalah dasar yang dibawa oleh seluruh nabi.
2.Hukum-hukum:Musyawarah; bermubahalah; larangan melakukan riba.
3.Kisah-kisah:Kisah keluarga 'Imran; perang Badar dan Uhud dan pelajaran yang dapat diambil dari padanya.
Dan lain-lain:Golongan-golongan manusia dalam memahami ayat-ayat mutasyaabihaat; sifat-sifat Allah; sifat-sifat orang bertakwa; Islam satu-satunya agama yang diridhai Allah; kemudharatan mengambil orang-orang kafir sebagai teman kepercayaan; pengambilan perjanjian para Nabi oleh Allah; perumpamaan-perumpamaan; peringatan-peringatan terhadap Ahli Kitab; Ka'bah adalah rumah peribadatan yang tertua dan bukti-buktinya; faedah mengingati Allah dan merenungkan ciptaanNya.
[3:106] pada hari yang di waktu itu ada muka yang putih berseri, dan ada pula muka yang hitam muram. Adapun orang-orang yang hitam muram mukanya (kepada mereka dikatakan): "Kenapa kamu kafir sesudah kamu beriman? Karena itu rasakanlah azab disebabkan kekafiranmu itu".
[3:106] On the Day when (some) faces will be whitened and (some) faces will be blackened; and as for those whose faces have been blackened, it will be said unto them: Disbelieved ye after your (profession of) belief? Then taste the punishment for that ye disbelieved.
[3:106] 在那日,有些臉將變成白皙的,有些臉將變成黧黑的。至於臉色變黑的人,(天神 將對他抳﹛^:「你怓J信道之後又不信道嗎?你怓陘ㄚH道而嘗試刑罰吧。」
[3:106] 심판의 날 하얗게 되는 사 람과 검게되는 사람이 있나니 얼 굴이 검게되는 자들은 믿음을 가 진 후 배반한 자로 이에 대한 재 앙을 맛볼 것이며
[3:106] その日ある顔は白くなり,またある顔は黒くなる。顔が黒くなった者には(言われよう)。「あなたがたは一度信仰した後,不信心に返った。あなたがたは不信仰であったために,懲罰を味わうのである。」