Mushaf
سرة ينوس
Nabi Yunus
Mekkah (109 Ayat)

Surat Yunus terdiri atas 109 ayat, termasuk golongan surat-surat Makiyyah kecuali ayat 40,94,95, yang diturunkan pada masa Nabi Muhammad s.a.w. berada di Madinah.

Surat ini dinamai 'Surat Yunus' karena dalam surat ini terutama ditampilkan kisah Nabi Yunus a.s. dan pengikut-pengikutnya yang teguh imannya.

Pokok-pokok isinya:

1.Keimanan:

Al Qur'an bukannlah sihir; Allah mengatur alam semesta dari Arasy-Nya; syafa'at hanyalah dengan izin Allah; Wali-wali Allah; wahyu Allah yang menerapkan yang ghaib kepada manusia; Allah menyaksikan dan mengamat-amati perbuatan hamba-hamba-Nya di dunia; Allah tidak mempunyai anak.

2.Hukum:

Menentukan perhitungan tahun dan waktu dengan perjalanan matahari dan bulan; hukum mengada-adakan sesuatu terhadap Allah dan mendustakan ayat-ayat-Nya.

3.Kisah-kisah:

Kisah Nabi Nuh a.s. dengan kaumnya; Nabi Musa dengan Fir'aun dan tukang-tukang sihir; kisah Bani Israil setelah keluar dari negeri Mesir; Nabi Yunus a.s. dengan kaumnya.

4.Dan lain-lain:

Manusia ingat kepada Allah di waktu kesukaran dan lupa di waktu senang; keadaan orang-orang baik dan orang-orang jahat di hari kiamat; Al Qur'an tidak dapat ditandingi; rasul hanya menyampaikan risalah.

Bismillahirrahmaanirrahiim
 
وَقَالَ فِرْعَوْنُ ائْتُوْنِيْ بِكُلِّ سٰحِرٍ عَلِيْمٍ٧٩
waqaala fir'awnu i/tuunii bikulli saahirin 'aliimin

[10:79] Fir´aun berkata (kepada pemuka kaumnya): "Datangkanlah kepadaku semua ahli-ahli sihir yang pandai!"

[10:79] And Pharaoh said: Bring every cunning wizard unto me.

[10:79] 法老說:「你怬滮@切高明的術士都召來見我吧!」

[10:79] 파라오가 말하여 모든 마술 사들은 데려오라 하니

[10:79] フィルアウンは言った。「凡ての老練な魔術師を,ここに呼んで来なさい。」