Mushaf
سرة يسوف
Nabi Yusuf
Mekkah (111 Ayat)

Surat Yusuf ini terdiri 11 ayat, termasuk golongan surat-surat Makiyyah karena di turunkan di Mekah sebelum hijrah. Surat ini dinamakan surat Yusuf adalah karena titik berat dari isinya mengenai riwayat Nabi Yusuf a.s. riwayat tersebut salah satu di antara cerita-cerita ghaib yang diwahyukan kepada Nabi Muhammad s.a.w. sebagai mu'jizat bagi beliau, sedang beliau sebelum diturunkan surat ini tidak mengetahuinya. Menurut riwayat Al Baihaqi dalam kitab 'Ad Dalail' bhwa segolongan orang Yahudi masuk agama Islam sesudah mereka mendengar cerita Yusuf a.s. ini, karena sesuai dengan cerita-cerita yang mereka ketahui.

Dari cerita Yusuf a.s. ini, Nabi Muhammad s.a.w mengambil pelajaran-pelajaran yang banyak dan merupakan penghibur terhadap beliau daam menjalankan tugasnya.

Pokok-pokok isinya:

1.Keimanan:

Kenabian Yusuf a.s. dan mu'jizat-mu'jizatnya; ketentuan yang berhubungan dengan keagamaan adalah hak Allah semata-mata; qadha Allah tak dapat dirobah; para rasul semuanya laki-laki.

2.Hukum-hukum:

Keharusan merahasiakan sesuatu untuk menghindari fitnah; barang dan anak temuan wajib dipungut tidakboleh dibiarkan; boleh melakukan helah yang tidak merugikan orang lain untuk memperoleh sesuatu kemaslahatan.

3.Kisah-kisah:

Riwayat Nabi Yusuf a.s. bersaudara dengan orang tua mereka Ya'qub a.s.

4.Dan Lain-lain:

Beberapa sifat dan suri tauladan yang mulia yang dapat diambil dari cerita Yusuf a.s.; persamaan antara agama para nabi-nabi ialah tauhid.

Bismillahirrahmaanirrahiim
 
ثُمَّ يَأْتِيْ مِنْۢ بَعْدِ ذٰلِكَ سَبْعٌ شِدَادٌ يَّأْكُلْنَ مَا قَدَّمْتُمْ لَهُنَّ اِلَّا قَلِيْلًا مِّمَّا تُحْصِنُوْنَ٤٨
tsumma ya/tii min ba'di dzaalika sab'un syidaadun ya/kulna maa qaddamtum lahunna illaa qaliilan mimmaa tuhsinuuna

[12:48] Kemudian sesudah itu akan datang tujuh tahun yang amat sulit, yang menghabiskan apa yang kamu simpan untuk menghadapinya (tahun sulit), kecuali sedikit dari (bibit gandum) yang kamu simpan.

[12:48] Then after that will come seven hard years which will devour all that ye have prepared for them, save a little of that which ye have stored.

[12:48] 此後,將有七荅謢~,來把你怍珗w備的麥子吃光了,只剩得你怍甡x藏的少量麥 子。

[12:48] 그런후 혹독한 칠년이 오니 너희가 준비했던 것을 양식으로 취하매 소량만이 보존되더라

[12:48] それから,その後7年(にわたる)厳しい(年)が来て,あなたがたがかれらのため以前に貯蔵したものを食べ,貯えるものの少量(を残す)に過ぎないであろう。