Nabi Yusuf
Mekkah (111 Ayat)
Surat Yusuf ini terdiri 11 ayat, termasuk golongan surat-surat Makiyyah karena di turunkan di Mekah sebelum hijrah. Surat ini dinamakan surat Yusuf adalah karena titik berat dari isinya mengenai riwayat Nabi Yusuf a.s. riwayat tersebut salah satu di antara cerita-cerita ghaib yang diwahyukan kepada Nabi Muhammad s.a.w. sebagai mu'jizat bagi beliau, sedang beliau sebelum diturunkan surat ini tidak mengetahuinya. Menurut riwayat Al Baihaqi dalam kitab 'Ad Dalail' bhwa segolongan orang Yahudi masuk agama Islam sesudah mereka mendengar cerita Yusuf a.s. ini, karena sesuai dengan cerita-cerita yang mereka ketahui.
Dari cerita Yusuf a.s. ini, Nabi Muhammad s.a.w mengambil pelajaran-pelajaran yang banyak dan merupakan penghibur terhadap beliau daam menjalankan tugasnya.
Pokok-pokok isinya:
1.Keimanan:Kenabian Yusuf a.s. dan mu'jizat-mu'jizatnya; ketentuan yang berhubungan dengan keagamaan adalah hak Allah semata-mata; qadha Allah tak dapat dirobah; para rasul semuanya laki-laki.
2.Hukum-hukum:Keharusan merahasiakan sesuatu untuk menghindari fitnah; barang dan anak temuan wajib dipungut tidakboleh dibiarkan; boleh melakukan helah yang tidak merugikan orang lain untuk memperoleh sesuatu kemaslahatan.
3.Kisah-kisah:Riwayat Nabi Yusuf a.s. bersaudara dengan orang tua mereka Ya'qub a.s.
4.Dan Lain-lain:Beberapa sifat dan suri tauladan yang mulia yang dapat diambil dari cerita Yusuf a.s.; persamaan antara agama para nabi-nabi ialah tauhid.
[12:82] Dan tanyalah (penduduk) negeri yang kami berada disitu, dan kafilah yang kami datang bersamanya, dan sesungguhnya kami adalah orang-orang yang benar".
[12:82] Ask the township where we were, and the caravan with which we travelled hither. Lo! we speak the truth.
[12:82] 請你問一問我抴罹~住的那座市鎮和與我怞P行的隊商吧,我抻T是誠實的。」
[12:82] 저희가 있었던 도읍의 사람 들과 또 저희와 함께 있었던 대상들에게 물어보소서 실로 저희가 말함이 진실입니다 라고 말하덕라
[12:82] それで(あなたは),わたしたちがいた町て尋ねるか,またはそこを往来した隊商に問いなさい。わたしたちは真実を言っている(ことが分ります)』。」