Mushaf
سرة إبراهيم
Nabi Ibrahim
Mekkah (52 Ayat)

Surat Ibrahim ini terdiri atas 52 ayat, termasuk golongan surat-surat Makiyyah karena di turunkan di Mekah sebelum hijrah. Dinamakan 'IBRAHIM', karena surat ini mengandung do'a Nabi Ibrahim a.s. yaitu pada ayat 35 sampai dengan 41. Do'a ini isinya antara lain: permohonan agar keturunannya mendirikan shalat, dijauhkan dari menyembah berhala-berhala dan agar Mekah dan daerah sekitarnya menjadi daerah yang aman dan makmur. Do'a Nabi Ibrahim a.s. ini diperkenankan oleh Allah s.w.t. sebagaimana telah terbukti keamanannya sejak dulu sampai sekarang. Do'a tersebut dipanjatkan beliau ke hadirat Allah s.w.t. sesudah selali membina Ka'bah bersama puteranya Ismail a.s. di dataran tanah Mekah yang tandus.

Pokok-pokok isinya:

1.Keimanan:

Al Qur'an adalah pebimbing manusia ke jalan Allah; segala sesuatu dalam alam ini kepunyaan Allah; keingkaran manusia terhadap Allah tidaklah mengurangi kesempurnaan-Nya; nabi-nabi membawa mu'jizat atas izin Allah semata-mata; Allah kuasa mematikan manusia dan membangkitkannya kembali dalam bentuk baru; ilmu Allah meliputi yang lahir dan yang batin

2.Hukum-hukum:

Perintah mendirikan shalat dan menafkahkan sebagian harta, baik secara rahasia maupun secara terang-terangan.

3.Kisah-kisah:

Kisah Nabi Musa a.s. dengan kaumnya, serta kisah para rasul zaman dahulu.

4.Dan lain-lain:

Sebabnya rasul-rasul diutus dengan bahasa kaumnya sendiri; perumpamaan tentang perbuatan dan perkataan yang hak dengan yang bathil; kejadian langit dan bumi mengandung hikmah-hikmah; macam-macam ni'mat Allah kepada manusia dan jani Allah kepada hamba-hamba yang mensyukuriNya

Bismillahirrahmaanirrahiim
 
وَاٰتٰىكُمْ مِّنْ كُلِّ مَا سَاَلْتُمُوْهُۗ وَاِنْ تَعُدُّوْا نِعْمَتَ اللّٰهِ لَا تُحْصُوْهَاۗ اِنَّ الْاِنْسَانَ لَظَلُوْمٌ كَفَّارٌ٣٤
waaataakum min kulli maa sa-altumuuhu wa-in ta'udduu ni'mata allaahi laa tuhsuuhaa inna al-insaana lazhaluumun kaffaarun

[14:34] Dan Dia telah memberikan kepadamu (keperluanmu) dan segala apa yang kamu mohonkan kepadanya. Dan jika kamu menghitung nikmat Allah, tidaklah dapat kamu menghinggakannya. Sesungguhnya manusia itu, sangat zalim dan sangat mengingkari (nikmat Allah).

[14:34] And He giveth you of all ye ask of Him, and if ye would count the bounty of Allah ye cannot reckon it. Lo! man is verily a wrong-doer, an ingrate.

[14:34] 你拊鴷D的n求,他對你抭ㄕ釧瓟鉠蝖C如果你弨算真主的恩惠,你怳ㄞ鄍[以 統p。人確是很不義的,確是忘恩t義的。

[14:34] 그분은 너희가 요구한 모든 것을 너희에게 베푸시매 실로 너 희가 하나님의 은혜를 세어 헤아 려 보려하나 혜아릴 수 없으니 실로 인간은 우매하여 감사할 줄 모르더라

[14:34] またかれはあなたがたが求める,凡てのものを授けられる。仮令アッラーの恩恵を数えあげても,あなたがたはそれを数えられないであろう。人間は,本当に不義であり,忘恩の徒である。