Mushaf
سرة الإخلاص‎‎
Ikhlas
Mekkah (4 Ayat)

Surat ini terdiri atas 4 ayat, termasuk golongan surat-surat Makkiyyah, diturunkan sesudah surat An Naas. Dinamakan 'Al Ikhlas' karena surat ini sepenuhnya menegaskan kemurnian ke esaan Allah s.w.t.

Pokok-pokok isinya:

Penegasan tetang kemurnian ke esaan Allah s.w.t. dan menolak segala macam kemusyrikan dan menerangkan bahwa tidak ada sesuatu yang menyamai-Nya.

Bismillahirrahmaanirrahiim
 
لَمْ يَلِدْ وَلَمْ يُوْلَدْۙ٣
lam yalid walam yuuladu

[112:3] Dia tiada beranak dan tidak pula diperanakkan,

[112:3] He begetteth not nor was begotten.

[112:3] 免遭黑夜籠罩時的毒害 ;

[112:3] 성자와 성부도 두지 않으셨으 며

[112:3] 御産・なさらないし,御産れになられたのではない,