Mushaf
سرة ص
Shaad
Mekkah (88 Ayat)

Surat Shaad terdiri atas 88 ayat termsuk golongan surat Makkiyyah, diturunkan sesudah surat Al Qamar.

Dinamai dengan 'Shaad' karena surat ini dimulai dengan 'Shaad' (selanjutnya llihat no 10).

Dalam surat ini Allah bersumpah dengan Al Qur'an, untuk menunjukkan bahwa Al Qur'an itu suatu kitab yang agung dan bahwa siapa saja yang mengikutinya akan mendapat kebahagiaan dunia dan akhirat dan untuk menunjukkan bahwa Al Qur'an ini adalah mu'jizat Nabi Muhammad s.a.w. yang menyatakan kebenarannya dan ketinggian akhlaknya.

Pokok-pokok isinya:

1.Keimanan:

Dalil-dalil tentag kenabian Muhammad s.a.w. yaitu bahwa dia mengetahui hal-hal yang hanya dapat diketahui dengan jalan wahyu; sumpah iblis untuk menyesatkan manusia seluruhnya keculi hamba-hamba Allah yang ikhlas; Al Qur'an diturunkan untuk menjadi pelajaran bagi jin dan manusia seluruhnya.

2.Kisah-kisah:

Kisah Daud a.s. dan kisah Sulaiman a.s.; kisah Ayyub a.s.

3.Dan lain-lain:

Kaum musyrikin tercengang mendengar pengakuan Nabi Muhammad s.a.w., bahwa Allah adalah Maha Esa; rahasia yang terdapat pada kejadian alam; pertengkaran setara orang-orang yang sesat dan pengikut mereka di neraka; ni'mat-ni'mat yang dilimpahkan kepada penduduk surga dan azab yang ditimpakan atas isi neraka.

Bismillahirrahmaanirrahiim
 
وَاذْكُرْ عَبْدَنَآ اَيُّوْبَۘ اِذْ نَادٰى رَبَّهٗٓ اَنِّيْ مَسَّنِيَ الشَّيْطٰنُ بِنُصْبٍ وَّعَذَابٍۗ٤١
waudzkur 'abdanaa ayyuuba idz naadaa rabbahu annii massaniya alsysyaythaanu binushbin wa'adzaabin

[38:41] Dan ingatlah akan hamba Kami Ayyub ketika ia menyeru Tuhan-nya: "Sesungguhnya aku diganggu syaitan dengan kepayahan dan siksaan".

[38:41] And make mention (O Muhammad) of Our bondman Job, when he cried unto his Lord (saying): Lo! the devil doth afflict me with distress and torment.

[38:41] 我曾以他的眷屬,和像他怐滿A同齊賞賜他。那是由我陘U的慈恩,也是由於教誨     有理智的人。

[38:41] 하나님의 종 욜을 상기하라 그는 주님께 강구하길 사탄이 고 통과 재난으로 저를 괴롭히나이다

[38:41] わがしもべ,アイユーブを思い起しなさい。かれが主に向かって,「シャイターンがわたしを悩ませ,苦し・抜いているのです。」と叫んだ時を思い起しなさい。